Tugas Pafi.id Dukung Ahli Farmasi Hadapi Tantangan

Kamis, 3 Oktober 2024 | 16:16 WIB
0
18
Tugas Pafi.id Dukung Ahli Farmasi Hadapi Tantangan
Ilustrasi Pafi.id. (Foto: Istimewa/ Dok Net)

Pepnews.com - Organisasi profesi Pafi.id memberikan perlindungan terhadap ahli farmasi di seluruh Tanah air.

Adapun visi misi dari organisasi ini sejalan mendukung anggotanya untuk terus meningkatkan kompetensi demi menghadapi tantangan di era globalisasi.

PAFI melaksanakan kerjasama atau kolaborasi dengan pemangku jabatan dan profesi lain di bidang kesehatan.

Dukung Peningkatan Kompetensi Ahli Farmasi

Hadirnya persatuan ahli farmasi Indonesia mendorong organisasi ini agar lebih unggul dalam mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi.

Alasannya, ahli farmasi harus memiliki peranan aktif demi meningkatkan kesehatan masyarakat secara merata.

Menjalani era globalisasi seperti sekarang ini dunia kefarmasian mengalami kemajuan yang pesat.

Nantinya, adanya dukungan dari teknologi, Indonesia mampu memproduksi obat-obatan dalam jumlah besar guna memenuhi kebutuhan dalam negeri.

Sementara, apotek merupakan gedung yang menyediakan berbagai ketersediaan obat dan para ahli farmasi melakukan pekerjaannya.

Kemudian, tugas https://pafi.id/ memberikan pengetahuan mengenai informasi obat secara tepat kepada pasien.

Hal ini tidak ditunjang dengan lulusan tenaga kefarmasian yang masih terbatas. Fenomena inilah yang membuat bangsa ini tersadar bahwa kebutuhan ahli farmasi harus segera terpenuhi.

Agar menjawab tantangan di era globalisasi, Indonesia membutuhkan tenaga farmasi yang handal. Baik apoteker maupun asisten apoteker yang handal memberikan dampak besar terhadap pendistribusian obat dan pelayanan kesehatan.

Pemanfaatan teknologi dan kecerdasan buatan memberi dampak positif terhadap proses produksi.

Selanjutnya, ahli farmasi memiliki tugas tambahan dalam upaya untuk memahami biologi serta memberantas penyakit.

Bioteknologi telah mencapai titik tertinggi dalam upaya menemukan rahasia menjaga kesehatan. Perkembangan industri farmasi juga telah menggunakan teknologi nano.

Hadirnya nano teknologi ternyata memberi peranan penting dalam meningkatkan kualitas produksi obat-obatan serta keamanannya.

Menimbang beberapa kemajuan tersebut, PAFI telah menerapkan inovasi demi menjalankan visi misi pembentukan organisasi.

Peningkatan kesehatan masyarakat secara luas akan tercapai berkat inovasi-inovasi tersebut.

Berikutnya, melalui https://pafi.id/ masyarakat akan mendapatkan informasi tepat mengenai penggunaan obat.

Sebab, di era modern seperti sekarang ini obat-obatan sangat mudah didapatkan. Warga akan tereduksi dengan baik berkat peningkatan keahlian para ahli farmasi.